Inilah Fitur-fitur BBM Untuk Android dan iOS | neWBie
Jumat, 20 September 2013
5
komentar
Here |
Hari ini sii neWBie mau berbagi sebuah informasi terupdate dari messanger yang sempat menjadi pilihan terbaik bagi penggemar Smarthphone di dunia dan BlackBerry Messenger sebentar lagi akan menyambangi dua platform yang dulu menjadi saingannya, Android dan iOS. Bahkan kabar terbaru, BBM tersebut akan luncur pada minggu-minggu ini. lantas fitur BBM apa saja yang akan ada di kedua sistem operasi tersebut?
Sebelumnya, banyak yang masih bertanya-tanya tentang fitur apa saja yang akan dibawa oleh BBM untuk Android dan iOS nantinya. Karena masih belum ada konfirmasi resmi, tentu saja banyak rumor dan spekulasi yang beredar.
Dari blog resminya, akhirnya pihak BlackBerry menjelaskan beberapa hal dari tanggal dan waktu perilisan, OS versi apa saja yang bisa mengoperasikan BBM, dan apa saja fasilitas yang ditawarkan oleh fitur multi chat tersebut.
Mereka menjelaskan bahwa BBM untuk Adroid dan iOS akan mendapatkan fasilitas yang sama yaitu BBM Chat, yang dapat digunakan untuk berkiriman foto, file lain hingga voice note secara cepat dan sangat mudah.
Selain itu, seperti halnya BBM di perangkat BlackBerry pada umumnya, pengguna Android dan iOS juga dapat melakukan multi-person chat atau berkomunikasi dengan banyak orang secara langsung (group).
Bahkan pengguna Android dan iOS yang telah menginstal BBM di dalam perangkatnya juga akan mendapatkan informasi update terbaru secara langsung dan mendapat PIN unik seperti halnya di perangkat BlackBerry.
Menurut penjelasan pihak BlackBerry, dengan menggunakan BBM, maka penggunanya akan menciptakan suatu jaringan sosial yang private dan dapat terkoneksi dengan banyak orang secara langsung, cepat dan mudah. Jangan lupa untuk bergabung di Fanspage Facebook blog ini dengan cara klik like yang ada di sebelah kanan itu... terimakasih sudah berkunjung.. :)
TERIMA KASIH ATAS KUNJUNGAN SAUDARA
Judul: Inilah Fitur-fitur BBM Untuk Android dan iOS | neWBie
Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
Semoga artikel ini bermanfaat bagi saudara. Jika ingin mengutip, baik itu sebagian atau keseluruhan dari isi artikel ini harap menyertakan link dofollow ke http://naghamatir.blogspot.com/2013/09/inilah-fitur-fitur-bbm-untuk-android.html. Terima kasih sudah singgah membaca artikel ini.Ditulis oleh Unknown
Rating Blog 5 dari 5
5 komentar:
heheh cuman repost dari meme gant.,
oh iya.,
jam 6 sore tanggal 21 september, versi beta di rilis gant.,
siap" ea.,
numpang lewat gan
#http://robotbloger.blogspot.com/
ok., silakana
samsung ane belum pake BBM ini , tar deh ane coba
katanya di undur gant.,
Posting Komentar
Peraturan Dalam Berkomentar :
1. Berkomentar yang sopan dan berbobot
2. Jangan menulis link aktif maupun yang tidak aktif karena nanti akan Admin hapus
3. Tidak mengandung unsur SARA
4. Jangan sungkan jika ingin meminta sebuah file yang ingin kamu download dari blog ini karena akan saya usahakan untuk di post